Prediksi Skor Villarreal vs Real Madrid
Melihat catatan pertemuan kedua tim dan performa terkini, laga ini diprediksi akan berlangsung sengit. Madrid butuh kemenangan untuk menjaga peluang juara, sementara Villarreal akan berusaha mempertahankan rekor apik mereka di kandang.
Prediksi skor akhir: Villarreal 1-2 Real Madrid.
Jadwal dan Link Live Streaming
- Pertandingan: Villarreal vs Real Madrid
- Kompetisi: La Liga 2024/25 – Pekan ke-28
- Tanggal: Minggu, 16 Maret 2025
- Waktu: 00.30 WIB
- Stadion: Estadio de la Ceramica
- Live Streaming: Eksklusif di Vidio
Pastikan untuk menyaksikan pertandingan ini secara langsung melalui Vidio dan berlangganan paket Platinum atau Diamond untuk menikmati berbagai laga seru dari La Liga, Liga Champions, hingga Liga Inggris tanpa gangguan iklan!