Tampang

Prakiraan Hujan Lebat di Sejumlah Wilayah Indonesia pada 18-19 Mei 2025

18 Mei 2025 18:22 wib. 51
0 0
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan sebagian wilayah Indonesia akan diguyur hujan pada Kamis (15/5/2025). (Pexels/Thgusstavo Santana)
Sumber foto: Google

Berikut prakiraan intensitas hujan pada 18-19 Mei 2025 berdasarkan data BMKG:

Minggu, 18 Mei 2025

  • Hujan Ringan: Riau, Jambi, Kepulauan Bangka Belitung, DKI Jakarta, Bali, Nusa Tenggara Timur

  • Hujan Sedang: Aceh, Sumatera Barat, Kepulauan Riau, Sumatera Selatan, Bengkulu, Lampung, Banten, Jawa Barat, D.I Yogyakarta, Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Barat, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Papua Barat, Papua, Papua Tengah

  • Hujan Lebat: Sumatera Utara, Jawa Tengah, Sulawesi Tengah, Maluku Utara, Maluku, Papua Pegunungan, Papua Barat Daya, Papua Selatan

  • Hujan Sangat Lebat: Tidak ada

  • Hujan Ekstrem: Tidak ada

BMKG juga mengimbau masyarakat untuk melindungi diri dari paparan sinar matahari pagi dan siang dengan menggunakan tabir surya serta menjaga kecukupan cairan tubuh selama beraktivitas. Selain itu, waspadai potensi hujan lebat yang bisa disertai angin kencang dan petir, terutama di wilayah yang berpotensi mengalami hujan intensitas sedang hingga lebat.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?