“Kalau kita hanya bereaksi ketika air habis, maka kita sedang bermain api dengan bencana,” ujar Fitriansyah, peneliti lingkungan dari Universitas Andalas.
Air Bersih adalah Hak, Bukan Komoditas Eksklusif
Ketersediaan air bersih tak bisa diserahkan pada mekanisme pasar. Negara wajib hadir secara aktif untuk menjamin hak dasar seluruh warga atas air yang layak dan aman, tanpa diskriminasi.