Menurut Pedersen penelitian ini memiliki peluang besar untuk dijadikan pangan. Apalagi populasi ubur-ubur yang sangat melimpah di lautan. Selain itu keberadaan ubur-ubur kerap mengganggu nelayan saat mencari ikan. Dengan demikian penelitian ini mampu menjadi solusi untuk beberapa masalah.