Tampang

Kenali Tanda Stress Lewat Kondisi Kesehatan Kulit

18 Mei 2018 16:29 wib. 1.234
0 0
Kenali Tanda Stress Lewat Kondisi Kesehatan Kulit

Stress juga dapat meningkatkan produksi minyak pada kulit. Jika akhir-akhir ini  kulit anda memproduksi minyak secara berlebih maka sebaiknya ambil waktu untuk beristirahat dari segala kesibukan.

6. Bentol pada kulit

Bentol kemerahan yang membengkak di kulit dan disertai rasa gatal secara berlebihan bahkan seolah menimbulkan rasa seperti terbakar juga merupakan pertanda stress.

Itulah beberapa tanda stress yang dapat diketahui melalui kondisi kulit. Tidak semua penyakit yang muncul pada kulit disebabkan oleh kuman atau virus ya sob, karena saat sedang stress juga dapat berdampak pada kulit. Semoga bermanfaat.

<1234>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Jokowi Lantik Perwira Remaja TNI-Polri
0 Suka, 0 Komentar, 25 Jul 2017

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?