Gunakan Shampoo yang mengandung SPF
Kandungan SPF pada Shampo akan menjaga rambut kamu tetap sehat meskipun terkena sinar matahari SPF pada shampoo akan mengurangi resiko masalah rambut , seperti rambut bercabang dan masalah lainnya.
Kurangi menggunakan Hair Dryer
Cara ini sangat mudah untuk diikuti, batasi penggunaan har dryer yang berlebihan , saat akan mengeringkan rambut sebaiknya gunakan cara alami, hal ini akan membantu mengurangi penyebab rambut kering karena sinar matahari.
Jangan terlalu sering keramas
Keramas memang membuat rambut kita menjadi segar namun justru terlalu sering akan merusak rambut , shampoo dapat mengurangi kelembapan alami yang ada pada kulit kepala. Hal ini akan membuat ketombe semakin banyak , selain itu rambut menjdai mudah kering dan rontok.