Tampang

8 Cara Jenius untuk Mendidik Anak Agar Tidak Kecanduan Gadget

18 Sep 2017 19:39 wib. 3.496
0 0
8 Cara Jenius untuk Mendidik Anak Agar Tidak Kecanduan Gadget

Dari lahir sampai 18 bulan: tidak ada layar gadget, termasuk TV. Satu-satunya pengecualian adalah sesi Skype dengan nenek tercinta dan kerabat lainnya.

Dari 2 sampai 5 tahun: waktu yang dihabiskan dengan gadget per hari seharusnya tidak lebih dari 1 jam. Jam ini mencakup segalanya: smartphone, TV, tablet, dan komputer.

Untuk anak-anak yang berusia di atas 6 tahun, ada baiknya menetapkan batasan waktu untuk perangkat digital (kebanyakan spesialis mengatakan maksimal 2 jam per hari). Penting untuk memastikan bahwa gadget tidak menyita waktu untuk tidur, aktivitas fisik, atau aktivitas lain yang diperlukan untuk perkembangan anak Anda yang sehat.

7. Jangan hanya melarang, tapi sarankan pilihan lain.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?