Tampang

Tak Hanya Negatif, Cemburu Juga Punya Sisi Positifnya

12 Sep 2017 07:22 wib. 2.890
0 0
Tak Hanya Negatif, Cemburu Juga Punya Sisi Positifnya

Jika perasaan cemburu datang, itu menandakan bahwa pasangan saat ini adalah seseorang yang penting untuk kamu. Kamu sangat mencintai pasangan sehingga hal kecil sekalipun menyebabkan cemburu.

Bila ini terjadi, yang perlu dilakukan adalah mengingatkan diri sendiri bahwa kamu mempercayai pasangan dan bahwa dia mencintai kamu sama seperti kamu mencintai dia.

2. Membawa kembali semangat dalam hidup

Bila melihat orang lain menggoda pasangan, kamu merasa cemburu. Kecemburuan ini akan membawa kembali percikan dalam hubungan yang membosankan, yang mungkin membuat kamu kehilangan gairah terhadap pasangan.

3. Memotivasi diri

Jika Anda cemburu terhadap kemampuan dan kualitas diri seseorang, mungkin itu karena kamu merasa kurang sehingga merasa minder. Gunakan kecemburuan ini untuk memotivasi kamu untuk mengembangkan kualitas dan kemampuan diri.

4. Mendorong Kamu jadi pasangan yang lebih baik

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Belajar Speaking
0 Suka, 0 Komentar, 20 Mar 2024

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?