Lulur memiliki banyak manfaat diantaranya adalah:
- Mencerahkan kulit dan salah satu media untuk mencegah kulit terlihat kusam dan gelap.
- Membuat kulit terlihat halu dan cantik serta memperbaiki tekstur kulit yang kering dan kusam.
- Mengangkat sel kulit mati.
- Melembabkan kulit dan menghilangkan garis halus kulit.
- Membuat kulit lebih muda dan terlihat lebih kencang.
Produk lulur aman dan sehat terbuat dari bahan-bahan alami. Bahan-bahan alami ini sangat mudah didapatkan sehingga dapat menjadi rekomendasi bagi para wanita.
Berikut rekomendasi campuran bahan alami untuk menghasilkan lulur pemutih diantaranya:
- Lulur alami dari beras dan madu, untuk memutihkan kulit dan mengatasi berbagai masalah kulit kering dan kusam.
- Lulur alami dari lemon, untuk memutihkan dan kulit terlihat lebih bersih.
- Lulur alami dari madu, untuk mengangkat sel kulit mati dan merawat kulit serta membuat kulit terasa kenyal.
- Lulur alami dari jeruk, untuk mengurangi produk minyak pada kulit dan memutihkan kulit.
- Lulur alami dari gula, untuk mengangkat sel kulit mati dan membuatnya tampak lebih cerah.