Tampang

Ledakan Terjadi di Ruko Grand Wijaya Jakarta Selatan

12 Jul 2018 11:20 wib. 1.175
0 0
Ledakan Terjadi di Ruko Grand Wijaya Jakarta Selatan

Ledakan Terjadi di Ruko Grand Wijaya Jakarta Selatan

Ledakan yang terjadi di Grand Wijaya sempat mengagetkan warga. Namun setelah diperiksa. Kapolres Jaksel Kombes Indra Jafar mengungkapkan bahwa ledakan tersebut adalah ledakan yang diakibatkan oleh tabung gas dan bukan ledakan bom.  

"Bukan ledakan bom, ini bersumber dari tabung gas yang bocor," kata Kapolres Jaksel Kombes Indra Jafar, Kamis (12/7/2018).

Hal yang serupa disampaikan juga oleh Kasat Reskrim Polres Jakarta Selatan AKBP Stefanus Michael Tamuntuan yang membenarkan bahwa ledakan yang terjadi di Ruko Grand Wijaya Jakarta Selatan adalah  bersumber dari tabung gas yang bocor.

"Sumbernya dari pantry, mungkin gasnya bocor," kata Stefanus.

<12>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Tips Amankan Facebook dari Hackers
0 Suka, 0 Komentar, 13 Apr 2018

POLLING

Apakah Pilpres 2024 Berlangsung: