Tampang

Update Harga dan Spesifikasi HP Huawei P50 Pro Akhir Juni 2024, Apa Keunggulannya?

2 Jul 2024 10:53 wib. 591
0 0
Huawei P50 Pro yang punya desain unik.
Sumber foto: Goggle

Tak hanya itu, HP ini juga dilengkapi dengan dua speaker untuk meningkatkan kualitas suara, sebagai peningkatan dari generasi sebelumnya.

Di sisi lain, P50 Pro hanya tersedia dalam satu varian RAM dan penyimpanan internal, yaitu 8/256 GB. Prosesornya menggunakan Snapdragon 888 dengan RAM 8 GB, serta memori internal 256 GB. Untuk sistem operasinya, Huawei P50 Pro masih menggunakan EMUI 12 buatannya sendiri dan belum HarmonyOS 2.0 out of the box.

Seperti model smartphone Huawei sebelumnya, P50 Pro juga tidak lagi dilengkapi layanan dan aplikasi Google (Google Mobile Services/GMS). Maka dari itu, pengguna P50 Pro harus mengandalkan ekosistem buatan Huawei, yaitu Huawei Mobile Services (HMS) dengan toko aplikasi Huawei AppGallery.

HP Huawei P50 Pro hadir dalam pilihan warna Golden Black dan Cocoa Gold.

Daftar Harga HP Huawei Lainnya di Akhir Juni 2024

Berikut adalah daftar harga HP Huawei seri Y, Nova, P, dan Mate yang terbaru:

Harga HP Huawei Seri Y
- Huawei Y9s (6GB+128GB): Rp 2.799.000
- Huawei Y7a (4GB+64GB): Rp 2.099.000

Harga HP Huawei Seri Nova
- Huawei Nova 9 SE (8GB+128GB): Rp 4.499.000
- Huawei Nova 10 (8GB+128GB): Rp 6.499.000
- Huawei Nova 10 (8GB+256GB): Rp 6.999.000
- Huawei Nova 10 Pro (8GB+256GB): Rp 7.999.000
- Huawei Nova 10 Pro (12GB+256GB): Rp 8.499.000

Harga HP Huawei Seri P
- Huawei P20 Pro (6+128 GB): Rp 4.999.000
- Huawei P30 Pro (8 GB+256GB): Rp 12.999.000
- Huawei P40 Pro+: Rp 17.999.000
- Huawei P60 Pro 256 GB: Rp 15.400.000 (di China)
- Huawei P60 Pro 512 GB: Rp 17.700.000 (di China)
- Huawei P60 128 GB: Rp 9.900.000 (di China)
- Huawei P60 512 GB: Rp 13.200.000 (di China)

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?