Sehingga, baik sabar maupun pasrah merupakan dua hal yang saling melengkapi dalam menjalani kehidupan. Dengan sabar kita mengatasi kesulitan dan dengan pasrah kita menerima segala ketentuan-Nya.