Tampang

Tanggapan Sandiaga Uno Soal Kericuhan Debat Pilgub Jabar

16 Mei 2018 15:19 wib. 1.494
0 0
Tanggapan Sandiaga Uno Soal Kericuhan Debat Pilgub Jabar

Seperti ramai diberitakan terjadinya kericuhan pada debat Pilgub Jabar 2018 beberapa waktu lalu.

Ketua Tim pemenangan Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Sandiaga Uno mengaku dirinya kaget dengan insiden kaos #2019GantiPresiden dalam debat Pemilihan Gubernur Jawa Barat, Senin lalu.

Sandiaga Uno mengaku tidak tahu jika pasangan calon dari koalisi partainya bakal memamerkan kaus bertuliskan "2018AsyikMenang 2019GantiPresiden" dalam debat Pilgub Jabar 2018 yang digelar di Balairung UI Depok, Senin (14/05/2018).

"Saya juga kaget begitu melihat tadi malam," kata Sandiaga di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa, 15 Mei 2018.

Seperti diketahui debat Pilgub Jabar 2018 tersebut berlangsung ricuh. Hal itu berawal saat pasangan Sudrajat-Ahmad Syaiku memamerkan kaus "2018AsyikMenang 2019GantiPresiden" pada komentar penutup mereka.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Istimewanya Libur Lebaran...
0 Suka, 0 Komentar, 19 Jun 2018
Prestasi Johann Zarco di MotoGP 2017
0 Suka, 0 Komentar, 16 Nov 2017

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.