Monza Terpuruk di Dasar Klasemen
Di sisi lain, Monza datang ke laga ini dengan kondisi yang jauh dari ideal. Tim besutan Alessandro Nesta hanya menang dua kali sepanjang musim dan saat ini terpuruk di dasar klasemen.
6 laga tandang terakhir Monza:
Selalu kalah
Dalam pertemuan terakhir di markas Monza, Inter hampir kalah setelah tertinggal di menit 81. Namun, gol telat Denzel Dumfries menyelamatkan mereka dari kekalahan. Kali ini, bermain di kandang sendiri, Inter jelas lebih diunggulkan.
Head-to-Head Inter Milan vs Monza
5 pertemuan terakhir:
06/09/24 | Monza 1-1 Inter Milan (Serie A)
14/01/24 | Monza 1-5 Inter Milan (Serie A)
20/08/23 | Inter Milan 2-0 Monza (Serie A)
16/04/23 | Inter Milan 0-1 Monza (Serie A)
08/01/23 | Monza 2-2 Inter Milan (Serie A)
Prediksi Susunan Pemain
Inter Milan (3-5-2)
Martinez; Pavard, De Vrij, Bisseck; Frattesi, Barella, Calhanoglu, Mkhitaryan, Dumfries; Arnautovic, Lautaro
Pelatih: Simone Inzaghi
Pemain absen: Darmian, Carlos Augusto, Zalewski (cedera); Di Gennaro, Dimarco (meragukan)