Tampang

Anjuran Berbuka dengan Mengonsumsi Makanan dan Minuman Hangat, Ini Manfaatnya

8 Jun 2018 14:30 wib. 1.633
0 0
Anjuran Berbuka dengan Mengonsumsi Makanan dan Minuman Hangat, Ini Manfaatnya

Puasa akan membuat tubuh melakukan detoksifikasi secara alami dan agar hasilnya lebih maksimal maka konsumsilah air hangat ketika berbuka puasa. Hal ini juga akan memperlancar proses pembuangan racun dalam tubuh.

2. Proses pencernaan menjadi lebih lancar

Seharian berpuasa membuat pencernaan beristirahat, oleh karena itu sebaiknya konsumsi air hangat saat berbuka puasa untuk melancarkan pencernaan.

3. Melancarkan peredaran darah

Aliran darah akan terasa lebih lancar jika mengonsumsi air hangat terlebih dahulu saat berbuka puasa. Peredaran darah yang lancar akan membawa banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.