Tampang

7 Organ Tubuh Paling Cepat Rusak Akibat Merokok

25 Okt 2024 19:11 wib. 101
0 0
7 Organ Tubuh Paling Cepat Rusak Akibat Merokok
Sumber foto: Google

Merokok telah lama diketahui sebagai kebiasaan yang sangat buruk bagi kesehatan. Di antara berbagai bentuk kecanduan merokok, menjadi yang paling sulit untuk dihentikan. Dalam asap tembakau terdapat lebih dari 7.000 bahan kimia berbahaya, yang terdiri dari partikel dan gas. Merokok berdampak buruk bagi kesehatan karena merusak berbagai organ tubuh.

  • Paru-paru

Salah satu organ tubuh yang paling cepat terpengaruh oleh kebiasaan merokok adalah paru-paru. Asap rokok mengandung tar yang dapat merusak jaringan paru-paru. Asap tembakau juga mengandung karbon monoksida, yang menghambat paru-paru dalam menyerap oksigen, sehingga dapat menyebabkan sesak napas dan mengurangi fungsi paru-paru.

  • Jantung

Merokok menyebabkan peningkatan detak jantung dan tekanan darah, yang dapat meningkatkan risiko terkena penyakit jantung koroner. Asap rokok juga dapat merusak pembuluh darah, menyebabkan penumpukan plak aterosklerosis yang dapat menyebabkan serangan jantung.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.