Senang membantu dan menolong orang lain
Sejatinya, menolong orang lain adalah cara kita menolong diri kita sendiri. Mungkin tidak saat itu ditolong olehNya, melainkan pertolongan akan datang melalui orangtua kita, adik kita, kakak kita dan lain – lain. Setiap orang tentu senang dibantu oleh orang lain.
Rendah hati
Setiap orang tidak akan menyukai seseorang yang berbicara terlalu tinggi/ menyombongkan diri. Sikap sombong tentu akan merugikan diri sendiri karena hal itu pun tidak disenangi oleh orang lain.