Tampang

Ajari Sopan Santun, Ajarkan Anak 4 Kata Ini

30 Mei 2018 08:05 wib. 1.563
0 0
Ajari Sopan Santun, Ajarkan Anak 4 Kata Ini

Saat anak memberikan sesuatu kepada kita, maka jangan lupa untuk mengucapkan terima kasih. Begitupun sebaliknya, jika anak menerima pemberian dari orang lain maka anak harus membiasakan diri untuk mengucapkan terima kasih.

Maaf

Anak harus diajarkan untuk mengucapkan maaf jika ia telah melakukan sebuah kesalahan pada orang lain. Tidak melihat usia, jika ia telah melakukan suatu kesalahan maka ia wajib meminta maaf kepada orang tersebut. Begitupun sebaliknya, jika kita melakukan kesalahan kepadanya, maka berikan contoh dengan kita minta maaf kepadanya.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Cewek Idaman Itu, Kamu!
0 Suka, 0 Komentar, 12 Jun 2018

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.