Tampang

Tips Memilih Skincare yang Tepat dan Tahap Awal Penggunaannya

30 Nov 2022 10:02 wib. 626
0 0
Tips Memilih Skincare yang Tepat dan Tahap Awal Penggunaannya

Langkah paling awal adalah membersihkan wajah supaya produk-produk yang digunakan selanjutnya dapat menempel dengan baik. Penting mencuci muka dengan pembersih wajah di pagi hari untuk menghilangkan minyak dan kotoran yang menumpuk semalaman. Sedangkan pada malam hari bisa diawali dengan membersihkan wajah dengan make up remover yang dilanjutkan dengan mencuci muka dengan sabun face wash. Sebaiknya lakukan kegiatan cleansing 1-2 kali sehari karena terlaluterlu sering membersihkan akan membuat kulit menjadi kering.

Toner

Urutan pemakaian skincare selanjutnya adalah dengan menggunakan toner. Ada banyak manfaat dari penggunaan toner, seperti mengangkat kotoran yang tersisa, mengembalikan pH kulit yang hilang saat cuci muka, dan pada produk dengan bahan tertentu dapat meredakan peradangan jerawat.

Serum

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Gaya Kencan Unik si Introvert
0 Suka, 0 Komentar, 13 Mar 2018

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?