Tampang

Berikut Ini Waktu yang Tepat Miliki Anak Setelah Menikah

13 Nov 2017 21:14 wib. 1.120
0 0
Berikut Ini Waktu yang Tepat Miliki Anak Setelah Menikah

Tampang.com – Setelah menikah tentu saja setiap pasnagan menginginkan untuk memiliki momongan. Namun , keputusan untuk memiliki momongan sendiri dapat disepakati bersama dengan pasangan. Keputusan memiliki anak tidak harus terburu – buru dilakukan. Hal ini dapat anda dan pasangan anda sepakati sebelumnya.

Berdasarkan penelitian, rupanya perlu waktu tiga tahun untuk memiliki anak pertama. Disamping itu, untuk mengetahu apakah seorang wanita telah siap memiliki anak atau belum adalah dengan melihat usia saat ia menikah. Di Amerika Serikat sendiri, usia seorang wanita untuk memutuskan menikah adalah 26 tahun dan mereka memutuskan pada usia 29 tahun dapat memiliki anak pertama.

Seorang konselor professional mengungkapkan bahwa perlu ada beberapa pertimbangan yang harus dilakukan oleh sebuah pasnagan saat memutuskan untuk memiliki anak. Pertama, berapa usia Anda dan pasangan, kedua adalah seberapa stabilkan anda dan pasnagan dalam menjalani hubungan pernikahan tersebut.

Saat anda dan pasnagan masih berusian 18 sampai 24 tahun, setidaknya anda perlu menunggu 4 sampai 6 tahun untuk lebih mengenal satu sama lain dan menciptakan kestabilan finansial sebelum memiliki anak.

<12>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

TRENDING