Menurut Fender, metode pembelajaran mikro seperti itu tidak membuat pelajar merasa bosan.
Fender mulai membuat aplikasi digital dan pelengkap alat musik lainnya pada 2015, bekerja sama dengan ahli teknologi musik Ethan Kaplan sebagai kepala produk digital.