Tampang

Pemandu Wisata Vietnam Yang Membuatku Jatuh Cinta

24 Mar 2024 12:39 wib. 289
0 0
A Tourists Guide to Love
Sumber foto: tribunnews.com

Film ini juga menyuguhkan pemandangan negara Vietnam yang indah dalam setiap pengambilan gambar serta pada saat Amanda dan Sinh sedang melakukan perjalanan wisata di negara Vietnam, penonton di suguhkan budaya negara tersebut serta makanan khas Vietnam yang menggugah selera penonton. Tak hanya kisah romantis saja cerita konyol dalam film ini juga diperlihatkan saat mereka berdua membawa kabur bus untuk berliburan di negara Vietnam. Disini nampak Amanda semakin nyaman dengan Sinh hingga ia berkeinginan membawa Sinh ke Amerika Serikat  dengan tujuan memabawa Sinh untuk tandang berlibur kenegara Paman Sam tersebut.

Tak disangka setibanya di amerika Amanda dikejutkan oleh mantan pacarnya yang membuat kejutan penyambutan kedatangan Amanda usai tugas dari negara Vietnam. Hal ini membuat Amanda dan Sinh kaget, Amanda yang sebelum berangkat ke Vietnam telah putus dengan mantan pacarnya dan memiliki kekasih baru yaitu Sinh malah di kejutkan oleh mantan pacarnya, kejadian tersebut membuat Sinh cemburu pada mantan pacar Amanda. Apakah Amanda akan balikan dengan mantan pacarnya?, atau justru memlih tetap bersama Sinh pemandu wisata yang menemaninya saat di Vietnam?

<12>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?