Tampang

Taktik Jitu Korsel Bantai Timnas U-19 di Babak Kedua

4 Nov 2017 20:54 wib. 1.462
0 0
Taktik Jitu Korsel Bantai Timnas U-19 di Babak Kedua

Babak kedua menjadi petaka bagi Timnas U-19, tambahan 3 gol bersarang di gawang Timnas yang dijaga oleh Aqil Savik. Gol Kedua kembali dicetak Um Wong Sang menit ke-58 melalui sundulan kepala yang mengrah ke pojok sebelah kanan gawang Aqil Savik. 

Pelatih Korea Selatan, Cung Jung Yong saat babak pertama anak asuhnya hanya unggul 1-0 dan terlihat kesulitan mendobrak pertahanan Timnas U-19 Indonesia, mengubah formasi menjadi 2-4-2-2 dan memberikan instruksi kepada anak asuhnya agar lebih menekan kembali pertahanan Timnas Indonesia.

Taktik ini berhasil dengan baik karena Egy Maulana dan kawan-kawan merasa kesulitan melakukan permainan umpan-umpan pendek karena selalu berhasil diantisipasi pemain Korea Selatan. Menit ke- 63, pemain Korea Selatan Oh Se-hun menambah gol kemenangan Korea Selatan dan sebagai penutup gol Korea Selatan dilesakkan oleh Lee Jai-ik pada menit ke-77.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.