Tampang

Lirik Lagu

Aku Rindu

Sang surya tlah berlabuh

Dingin gelap temani malam

Gemerlap bintang berpacu

Ku teringat bayang diri mu



Kepada siapa ku kan mengadu

Tuk tuturkan hasrat rindu

Duhai malam gelap yang menghampa

Hadirkan untuk ku dirinya



Dalam gelap teringat wajah mu



Aku rindu

Dimana dirimu

Mungkin kau rasakan

Aku rindu



Mungkinkah malam ini kau ingat aku?

Ada getaran tuk yakin kan itu

Seolah tiada lagi esok lusa

Yang mampu menahan amarah rinduku



Dalam gelap teringat wajah mu



Aku rindu

Dimana dirimu

Mungkin kau rasakan

Aku rindu



Aku

Dimana dirimu

Mengapa jauh dariku

Aku rindu



Semakin, semakin rindu

Aku rindu

Semakin rindu

Aku rindu



Dalam gelap teringat wajah mu

 

POLLING

Apakah Anda Setuju dengan TAPERA? Semua Pekerja di Indonesia, Gajinya dipotong 3%