Tampang

Olivier Giroud Ingin Bermain di Setiap Pertandingan Untuk Membantu Arsenal Meraih Kemenangan

1 Des 2017 15:32 wib. 1.809
0 0
Olivier Giroud Ingin Bermain di Setiap Pertandingan Untuk Membantu Arsenal Meraih Kemenangan

Arsenal akan menjalani laga berat di pekan kelima belas Liga Inggris 2017/2018. The Gunners akan menjamu Manchester United di Emirates Stadium. Laga dipastikan akan berjalan dengan sangat seru dan menarik. Kedua tim membutuhkan kemenangan untuk memperbaiki posisi di klasemen sekaligus mengejar ketertinggalan poin dari Manchester City yang berada di puncak klasemen.

Tuan rumah Arsenal menempati posisi keempat di klasemen sementara dengan raihan 29 poin hasil dari sembilan kali kemenangan, sekali seri dan empat kali menelan kekalahan. Sedangkan tim tamu berada di posisi kedua dengan raihan 32 poin hasil dari sepuluh kali kemenangan, dua kali seri dan dua kali menelan kekalahan.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.