Skor akhir: Barcelona 3-1 Benfica (Agg. 4-1)
Pedri: Maestro di Lini Tengah!
UEFA kembali menobatkan Pedri sebagai Player of the Match! Ini adalah kali kedua ia meraih penghargaan tersebut dalam dua leg melawan Benfica!
Kenapa Pedri layak jadi bintang?
Menguasai lini tengah dengan dominasi luar biasa!
Paling banyak menciptakan peluang (3 kali)!
Paling banyak melakukan tekel (5 kali)!
Bersama Frenkie de Jong, Pedri jadi kunci kemenangan Barca!
Perjalanan Barcelona Selanjutnya!
Barcelona sudah memastikan satu tiket ke perempat final! Di babak selanjutnya, mereka akan menghadapi pemenang duel Lille vs Borussia Dortmund!