Tampang

Sering Alami Dehidrasi? Cegah dengan 7 Buah Ini

3 Feb 2018 21:18 wib. 1.245
0 0
Sering Alami Dehidrasi? Cegah dengan 7 Buah Ini

Segera konsumsi buah nanas ketika Anda sudah mulai merasa kekuarangan cairan atau dehidrasi.

3. Melon

Rasa manis memang membuat siapa saja pasti jatuh cinta pada buah ini. Musim panas memang menjadi saat yang tepat untuk menikmati buah melon. Pasalnya, kandungan air sebanyak 86 persen pada buah ini dapat memberikan serat bagi tubuh dan bersifat antioksidan yang dapat melindungi sel.

Melon juga dapat mengatur kadar elektrolit dalam tubuh. Hal ini dapat menjaga keseimbangan pada tubuh, terutama saat sedang berkeringat. buah ini juga dipercaya dapat menjaga kesehatan ginjal.

4. Ceri

Buah cantik ini merupakan salah satu makanan rendah kalori, yakni hanya menghasilkan 63 kalori. Dalam 100 gram ceri, terdapat 85 persen air. Hal inilah yang dapat membebaskan tubuh Anda dari dehidrasi. Hal itu juga dibantu dengan kandungan beta-karoten dan vitamin E yang terkandung di dalam buah ceri.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?