Tampang

Telkom University Buka Pendaftaran Beasiswa 2025: Kuliah Gratis hingga Lulus!

25 Mar 2025 14:27 wib. 118
0 0
Pemberitahuan Telkom University membuka pendaftaran mahasiswa baru jalur beasiswa 2025 mulai 7 Februari hingga 11 Maret 2025(Dokumen Telkom University)
Sumber foto: Google

Syarat Khusus

Terdapat syarat tambahan bagi calon mahasiswa yang memilih program studi tertentu, yaitu:

1. Tidak Buta Warna

Beberapa program studi mengharuskan calon mahasiswa tidak mengalami buta warna, yaitu:

  • D3 Teknologi Telekomunikasi

  • S1 Teknik Elektro

  • S1 Teknik Telekomunikasi

  • S1 Desain Komunikasi Visual

  • S1 Kriya

  • S1 Desain Interior

  • S1 Product Innovation and Management (Desain Produk)

  • S1 Visual Art (Seni Rupa)

  • S1 Film dan Animasi

2. Wajib Mengumpulkan Portofolio

Bagi calon mahasiswa yang ingin mendaftar ke program studi berikut, diwajibkan untuk mengumpulkan portofolio:

3. Ketentuan Pembuatan Portofolio

Jika calon mahasiswa ingin melampirkan portofolio, maka harus memenuhi ketentuan berikut:

  • Karya harus merupakan hasil pribadi

  • Bisa berupa karya 2 dimensi atau 3 dimensi

  • Karya bisa berupa:

    • Karya terbaik yang pernah dibuat

    • Karya yang pernah diikutsertakan dalam kompetisi atau lomba

    • Karya baru yang dibuat khusus untuk menunjukkan minat terhadap program studi yang dipilih

  • Jika memilih prodi di bidang fashion, maka karya yang ditampilkan sebaiknya terkait fashion

  • Teknis pembuatan:

    • Format: PPT atau PDF

    • Maksimal: 10 halaman

    • Harus berisi: Biodata dan karya-karya terakhir calon mahasiswa

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?