Tampang

Inilah 5 Hal yang Harus Dilakukan untuk Menjaga Keuangan

15 Mei 2018 07:46 wib. 1.446
0 0
Inilah 5 Hal yang Harus Dilakukan untuk Menjaga Keuangan

Menabunglah dengan konsisten

Anda dan pasangan harus membiasakan untuk menabung. Menjadikan menabung adalah sebuah kebutuhan bukanlah sebuah kewajiban. Lakukan menabung secara konsisten agar hasil sesuai dengan yang diharapkan.

Kebutuhan harus sudah dianggarkan sejak awal

Anda harus bisa membuat sebuah anggaran untuk membeli kebutuhan yang dibutuhkan. Buatlah catatan secara detail agar kebutuhan Anda tidak ada yang terlewat.

Pengeluaran perlu memiliki catatan khusus

Pengeluaran yang dikeluarkan setiap waktu itu harus selalu dicatat secara detail agar anda dan pasangan dapat memperkirakan kebutuhan yang dibutuhkan sebagai pengeluaran kalian berdua setiap waktunya.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

10 Cara Mengatasi Radang Tenggorokan
0 Suka, 0 Komentar, 27 Mar 2018

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.