Tak Disangka, 3 Hewan yang Dikonsumsi Manusia Ini Mengandung Racun

Tanggal: 6 Des 2017 06:58 wib.
Tampang.com – Berbeda saat zaman nenek moyang yang selalu pemilih dalam memilih makanan. Hal tersebut bukan hanya kondisi tubuh nenek moyang kita yang belum siap untuk mengkonsumsi banyak makanan melainkan karena belum terfasilitasinya perlaatan untuk berburu hewan yang akan dikonsumsi.

Pada zaman now, kebanyakan manusia selalu ingin mengkonsumsi segalanya. Hewan darat, hewan laut, burung – burung yang terbang dia ngkasa bahkan sejumlah makhluk yang oleh nenek moyang kita justru dilarang untuk dikonsumsi.

Selain itu rupanya ada beberapa hewan yang dilarang untuk dikonsumsi karena hewan tersebut mengandung racun. Terdapat 3 hewan yang mengandung racun, yaitu :

Ikan Fugu

Meskipun menjadi hidangan yang snagat lezat di Jepang, hati – hati rupanya ikan fugu mengandung racun yang berbahaya. Dalam upaya melindungi dirinya, ikan fugu dapat mengembang seperti balon juga memiliki duri – duri kecil di sekujur tubuhnya untuk melindungi diri agar tak dimangsa. Fugu mengandug jumlah memtikan tetrodoxin di organ dalamnya, terutama hati, ovarium, dan mata.

Burung Puyuh

Burung puyuh menjadi hidangan yang istimewa karena rasanya yang lebih kaya dibandingkan dnegan ayam. Namun hati – hati karena sebelumnya terdapat tiga pria di Turki yang dilaporkan tewas setelah memakan daging burung puyuh. Hal itu diduga karena mereka keracunan hemlock (Conium Maculatum) yang menjadi santapan favorit burung puyuh. Racun itu diduga meresap ked aging puyuh itu.

Sayap Ayam

Jika Anda pecinta daging ayam, hati – hati bagi para perempuan agar tidak mengkonsumsi sayap ayam. Karena, jika perempuan mengkonsumsi sayap ayam maka akan memacu pertumbuhan kista pada ovarium. Hal itu terjadi karena dalam proses penyuntikan obat – obatan, para peternak akan menyuntikannya pada bagian sayap ayam.

Masih berani untuk mengkonsumsi?
Copyright © Tampang.com
All rights reserved