Inilah 4 Bahan Alami untuk Kulit Wajah Lebih Cerah

Tanggal: 13 Jul 2018 22:31 wib.
Tampang.com – Setiap wanita tentu menginginkan kulit wajah cerah dan putih bukan? Namun , saat ini banyak beredar produk perawatan wajah yang memiliki efek samping yang tidak baik bagi kesehatan kulit wajah. Oleh karena itu, untuk menjaga kesehatan kulit wajah maka Anda disarankan untuk memakai produk kecantikan yang alami.

Berikut ini adalah bahan alami yang dapat Anda gunakan untuk perawatan kulit wajah.

Susu bubuk dengan madu

Siapa sangka, ckombinasi susu bubuk dan madu faktanya akan mampu menjadikan kulit tampak lebih lembut dan cerah merona.

Oatmeal dan tomat

Selain susu bubuk dengan madu, kombinasi oatmeal dan tomat rupanya akan menjadikan kulit wajah lebih putih bersinar.

Jus lemon

Jika Anda ingin memiliki kulit cerah optimal, maka Anda disarankan mengkonsumsi jus lemon. Faktanya , jus lemon banyak mmeberikan manfaat untuk dijadikan bahan pemutih alami untuk kulit Anda

Kentang

Bahan alami selanjutnya adalah kentang. Jika Anda rutin mengkonsumsi kentang, maka kentang akan bermanfaat untuk menyamarkan noda hitam pada kulit Anda.

Nah , Anda sudah tahu apa saja bahan alami yang dapat membantu Anda untuk memberikan perawatn bagi kulit dan wajah Anda. Oleh karena itu, selanjutnya Anda harus mulai rutin untuk menjaga kesehatan wajah dengan banyak mengkonsumsi dan memakai bahan – bahan alami untuk wajh Anda. 
Copyright © Tampang.com
All rights reserved